Lapisan kerak bumi terdiri atas apa saja? Terima kasih Jawabnya.
Biologi
ediantaginting7983
Pertanyaan
Lapisan kerak bumi terdiri atas apa saja? Terima kasih Jawabnya.
2 Jawaban
-
1. Jawaban UkhtyIndri2601
Yaitu kerak samudra dan kerak benua. -
2. Jawaban rineska
Kerak Bumi adalah lapisan terluar Bumi yang terbagi menjadi dua kategori, yaitu kerak samudra dan kerak benua. Kerak samudra mempunyai ketebalan sekitar 5-10 km sedangkan kerak benua mempunyai ketebalan sekitar 20-70 km. Penyusun kerak samudra yang utama adalah batuan basalt, sedangkan batuan penyusun kerak benua yang utama adalah granit, yang tidak sepadat batuan basalt.
Kerak Bumi dan sebagian mantel Bumi membentuk lapisan [[litosfer] dengan ketebalan total kurang lebih 80 km.