Proses penyerapan kembali zat zat yang masih berguna bagi tubuh dari penampungan urin sementara sebelum ke ureter terjadi pada
Biologi
isnaummyp58ymc
Pertanyaan
Proses penyerapan kembali zat zat yang masih berguna bagi tubuh dari penampungan urin sementara sebelum ke ureter terjadi pada
1 Jawaban
-
1. Jawaban Ryder11
[tex] Organologi, Fisiologi [/tex]
Penyerapan kembali zat-zat yang masih dibutuhkan tubuh terdapat pada tubulus proksimal. Tubulus proksimal memiliki sifat yang permeable terhadap glukosa, asam amino, dan ion-ion. Hal ini dilakukan sebelum urine keluar menuju ureter.