Jika ibu memiliki darah resus rh-kemudian beecampur dengan rh+ pada kehamilan tahap pertama apa yang akan terjadi
Biologi
Aryaninami
Pertanyaan
Jika ibu memiliki darah resus rh-kemudian beecampur dengan rh+ pada kehamilan tahap pertama apa yang akan terjadi
1 Jawaban
-
1. Jawaban gustiayukupitz
Maka anak dalam kandungannya mungkin Rh+.saat dalam kandungan sel darah merah Rh+ anaknya dapat keluar menembus plasenta ke sistem sirkulasi ibunya, yaitu saat plasenta sudah rusak sebelum dan sesudah bayi dilahirkan. Hal itu menyebabkan si ibu memproduksi antibodi anti Rh. Jika ibu tersebut hamil lagi dan anaknya memiliki faktor Rh+, maka antibodi anti Rh ibu akan maduk lewat plasenta dan merusak sel darah merah anak. Akibatnya anak kedua akan mengalami anemia berat dan dan dapat menyebabkan kematian.