Fisika

Pertanyaan

sebuah pipa U diisi air dengan massa jenis 1.000kg/m3. Jika di sisi kanan diberi minyak dengan massa jenis 800kg/m3 setinggi 10 cm, maka tinggi air di sisi kiri adalah...

1 Jawaban

  • Penyelesaian:
    Diket.:
    ρ1 = 1.000 kg/m³
    ρ2 = 800 kg/m³
    h2 = 10 cm = 0,1 m
    Ditanya:
    h1 = ....?
    Jawab:
    ρ1 × h1 = ρ2 × h2
    1.000 × h1 = 800 × 0,1
    1.000 × h1 = 80
    h1 = 80 / 1.000
    h1 = 0,08 m

    Semoga bisa membantu...

Pertanyaan Lainnya