Matematika

Pertanyaan

Sebuah bus menempuh jarah 400km dan menghabiskan 25L solar. Tentukan banyaknya solar yg dibutuhkan untuk menempuh jarak 1500km! (Dengan Cara)

1 Jawaban

  • bisa dengan perbandingan seharga
    [tex]400 \div 25 = 1500 \div x \\ x = 1500 \times 25 \div 400 \\ x = 37500 \div 400 \\ x = 93.75[/tex]
    semoga bermanfaat dan bisa difollow yahh
    heheheh

Pertanyaan Lainnya