Biologi

Pertanyaan

jelaskan proses fertilisasi ganda pada angiospermae

1 Jawaban

  • Pembuahan ganda terjadi ketika dua sel sperma membuahi dua sel telur.
    Berikut prosesnya:
    Serbuk sari menempel pada pitik => menghasilkan saluran serbuk sari => dua sperma masuk ke ovarium lewat saluran ini => salah satu sperma membuahi ovum membentuk zigot diploid dan satunya akan melebur dengan inti polar haploid yang terletak ditengah kantong embrio dan hasilnya endosperma

Pertanyaan Lainnya