Sejumlah gas diruang tertutup volumenya 75ml mempunyai tekanan 15CmHg. Berapakah besar tekanan gas bila volumenya dirubah menjadi 5ml?
Fisika
Adeliaaaaaaaaaps08
Pertanyaan
Sejumlah gas diruang tertutup volumenya 75ml mempunyai tekanan 15CmHg. Berapakah besar tekanan gas bila volumenya dirubah menjadi 5ml?
1 Jawaban
-
1. Jawaban yourvin
◾ Materi : Teori Kinetik Gas
◾ Sub materi : Gas Ideal
◾ Mapel : Fisika
◾ Keyword : TKG, Isotermal
Diketahui :
P1 = 15 cmHg
v1 = 75 mL
v2 = 5 mL
Ditanya :
P2 = ?
Penyelesaian :
P1V1 = P2V2
(15 cmHg)(75 mL) = P2(5 mL)
(15 cmHg) 15 = P2
P2 = 225 cmHg
Jadi, tekanan gas berubah menjadi 225 cmHg
semoga membantu
# sharing is caring #
-vin