PPKn

Pertanyaan

jelaskan mengenai demokrasi langsung dan demokrasi tidak langsung! menurut anda mengapa indonesia menganut sistem demokrasi tdk langsung? mohon bantuannya kakak

2 Jawaban

  • - Demokrasi langsung merupakan bentuk demokrasi yang semua warga negara ikut serta secara langsung dan aktif dalam pengambilan keputusan pemerintahan.
    - Demokrasi perwakilan (tak langsung) adalah seluruh rakyat memilih perwakilan mereka melalui pemilihan umum (pemilu) untuk menyampaikan pendapat dan sebagai pengambil keputusan bagi mereka.

    karena wilayah Indonesia luas jadi tidak memungkinkan untuk melaksanakan demokrasi langsung,dan lebih tepatnya Indonesia menganut demokrasi pancasila


  • demokrasi langsung (demokrasi bersih) ialah demokrasi yang mengikut sertakan setiap warga dalam permusyawaratan untuk menentukan kebijakan umum negara ataupun uu
    demokrasi tidak langsung ialah demokrasi yang dilaksanakan melalui perwakilan atau orak pemerintahan demokrasi yang dilakukan melalui badan perwakilan rakyat yang di pilih oleh rakyat dan bertanggung jawab kepda rakyat klo yang terakhir nggak tahu maaf ya

Pertanyaan Lainnya