Seni

Pertanyaan

proses pembuatan gypsum

1 Jawaban

  • 1)        Membuat adonan gypsum cair

    Masukan air, casting, resin, catalis dan met dengan perbandingan 1:1 antara air dan bahan-bahan tersebut.

    2)        Aduk bahan-bahan tersebut hingga rata dan menyatu

    3)        Diamkan adonan selama kurang lebih 15 menit

    4)        Siapkan cetakan yang akan digunakan

    5)        Lumasi cetakan dengan solar dan lem khusus (catalis)

    6)        Tuangkan cairan gypsum yang tadi telah diaduk dan didiamkan

    7)        Ratakan adonan tersebut hingga terlihat benar-benar rata dan rapi agar hasil tidak cacat/ berongga

    8)        Berikan roving di atas cairan gypsum yang tadi telah diratakan

    9)        Tuangkan kembali cairan gypsum dan ratakan (proses ini dilakukan boleh lebih dari 3x agar hasilnya lebih bagus)

    10)    Ratakan gypsum dengan karet khusus agar cetakan padat dan lebih rapi

    11)    Tunggu gypsum mengeras kurang lebih 15 menit

    12)    Setelah dirasa cukup keras, pisahkan gypsum dari cetakan secara perlahan.

    semoga membantu;)

Pertanyaan Lainnya