Fisika

Pertanyaan

tali busur panah yang ditarik akan kembali ke posisi semula jika dilepaskan. pertistiwa tersebut terjadi karena tali busur panah memiliki

1 Jawaban

  • [tex] Elastisitas [/tex]

    Tali busur memiliki sifat elastis yaitu kemampuan kembali ke posisi semula ketika diberikan gaya. Kemampuan ini disebabkan karena tali busur memiliki gaya (F) pemulih. ✔️

    Semoga jelas dan membantu

Pertanyaan Lainnya