Sebuah lapangan berbentuk persegi panjang dengan ukuran 20 m × 15 m. Tika mendapat tugas menggambar lapangan tersebut pada sebuah kertas dengan ukuran lebar lap
Matematika
fadilahagilumar
Pertanyaan
Sebuah lapangan berbentuk persegi panjang dengan ukuran 20 m × 15 m. Tika mendapat tugas menggambar lapangan tersebut pada sebuah kertas dengan ukuran lebar lapangan adalah 12 cm. Perbandingan luas lapangan pada gambar dengan luas lapangan sebenarnya adalah ....
1 Jawaban
-
1. Jawaban sulisriyanto
Panjang sebenarnya = 20 m, lebar sebenarnya 15 m
Digambar lebar = 12 cm
maka :
20 15
--- = ----
x 12
15x = 240
x = 16 cm
Ls : Lg
(16 cm x 12 cm) : (20 m x 15 m)
192 cm² : 300 m²
192 cm² : 3.000.000 cm²
= 48 : 750.000
= 16 : 250.000
= 1 : 15.625
Semoga membantu