Ditentukan himpunan A={bilangan faktor prima dari 120}.banyaknya himpunan dari A adalah
Matematika
khusnulamalia11
Pertanyaan
Ditentukan himpunan A={bilangan faktor prima dari 120}.banyaknya himpunan dari A adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban sulisriyanto
120 = 2 x 2 x 2 x 3 x 5
= 2³ x 3 x 5
Faktor prima dari 120 = {2, 3, 5} →n(A) = 3
Banyak himpunan bagian = 2³
= 8
Semoga membantu