Jika suatu segitiga sudut-sudutnya berbanding 1 : 2 : 3, maka besar sudut terbesarnya adalah...
Matematika
PranandaAndo
Pertanyaan
Jika suatu segitiga sudut-sudutnya berbanding 1 : 2 : 3, maka besar sudut terbesarnya adalah...
1 Jawaban
-
1. Jawaban Syubbana
Sudut terbesar dari segitiga tersebut adalah 90°.
Pembahasan
Segitiga memiliki 3 sisi dan 3 sudut.
Jumlah besar sudut pada segitiga adalah 180°.
Diketahui:
Perbandingan sudut-sudut segitiga adalah 1 : 2 : 3
Ditanya:
Sudut terbesarnya adalah ...
Jawab:
Sudut terbesar = [tex]\frac{3}{1+2+3}[/tex] x 180°
= [tex]\frac{3}{6}[/tex] x 180°
= [tex]\frac{1}{2}[/tex] x 180°
= 90°
Sudut terbesar dari segitiga tersebut adalah 90°.
Pelajari Lebih Lanjut
- Perbandingan brainly.co.id/tugas/11649679
- Perbandingan brainly.co.id/tugas/16073730
============================
Detil Jawaban
Kelas : 6, 8 dan 9
Mapel : Matematika
Kategori : Perbandingan
Kode : 8.2.9
#AyoBelajar