B. Indonesia

Pertanyaan

Pa darto akan membuat 3 kandang ayam. Kandang tersebut berbentuk prisma segilima beraturan yang kerangkanya terbuat dari aluminium. Jika panjang rusuk alas prisma 60 cm dan tingginya 90 cm, panjang aluminium yang dibutuhkan adalah....



1 Jawaban

  • Banyaknya rusuk pada alas dan tutup
    5×2×3 = 30
    Aluminium yang dibutuhkan untuk kerangka alas dan tutup
    30 x 60cm = 1800 cm = 18m

    Banyaknya rusuk pada tinggi
    5 x 3 = 15
    Aluminium yang dibutuhkan untuk kerangka tinggi
    15 x 90cm = 1350 cm = 13.5m

    Jadi panjang aluminium yang dibutuhkan untuk membuat 3 kandang ayam adalah
    18m + 13.5m = 31.5m

Pertanyaan Lainnya