B. Indonesia

Pertanyaan

Jelaskan pengertian debat dan unsur2 yang terdapat pada debat

2 Jawaban

  • Debat adalah pembahasan mengenai isu tertentu dengan cara bertukar pendapat yang disertai dengan alasan untuk mempertahankan pendapat masing-masing
    Unsur-unsur yang terdapat pada debat :
    1.Topik debat disebut mosi (motion)
    2.tim afirmatif (yang setuju terhadap mosi) sering disebut juga pemerintahan (government)
    3.tim negatif (yang menentang mosi) disebut oposisi (opposition)
    4.pembicara pertama
    5.pemimpin atau wasit debat
    6.penonton atau juri
  • debat adalah kegiatan adu argumentasi antara dua pihak atau lebih baik itu perorangan ataupum kelompok dalam mendiskusikan dan memutusakan masalah dan perbedaan.
    unsur unsur debat
    Mosi, yakni hal atau topik yang diperdebatkan

    Tim Afirmatif, yakni tim yang setuju terdapat hal yang diperdebatkan (mosi)

    Tim Negatif atau Oposisi, yakni tim yang tidak setuju atau menentang mosi

    Tim Netral, yakni tim yang memberikan 2 sisi baik dukungan ataupun sanggahan terhadap mosi

    Moderator, yakni orang yang memimpin dan membantu jalannya perdebatan.

    Penulis, yakni orang yang menulis kesimpulan suatu debat.

Pertanyaan Lainnya