mengapa pada zaman mesozoikum disebut juga dengan zaman reptil
Sejarah
zealus
Pertanyaan
mengapa pada zaman mesozoikum disebut juga dengan zaman reptil
2 Jawaban
-
1. Jawaban rizaljannata09
karna orang-orang dahulu berbeda sama orang di zaman sekarang -
2. Jawaban Ďańaa
Karena pada zaman itu sebagian besar makhluk hidupnya bangsa reptil, seperti dinosaurus. Binatang reptil mendominasi. Binatang reptil berkembang pesat dan dapat mencapai ukuran raksasa. Pada zaman ini tlah muncul beberapa jenis unggas, dan mamalia kecil. Mesozoikum berlangsung kurang lebih selama 180 juta tahun, antara 251 hingga 65 juta tahun yang lalu. Era ini dibagi menjadi tiga periode: Trias (triassic), Jura (jurassic), dan Kapur (cretaceous)