Dalam suatu deret geometri diketahui suku ke 9 dan suku ke 4 masing masing adalah 128 dan -4. Tentukan suku ke 12 dan jumlah 10 suku pertama deret tersebut
Matematika
desitasyawalia
Pertanyaan
Dalam suatu deret geometri diketahui suku ke 9 dan suku ke 4 masing masing adalah 128 dan -4. Tentukan suku ke 12 dan jumlah 10 suku pertama deret tersebut
1 Jawaban
-
1. Jawaban azizah702
mencari r
u9/u4 u9/u4
ar8/ar3 128/(-4)
r8/r3=r5 -32
r5=-32
r=√-32
r=-2
mencari a
u4= ar3
-4= a. (-2)^3
-4= a. (-8)
-4/(-8) = a
4/8 = a
1/2 = a
u12 = ar11
= 1/2 . (-2)^11
=1/2. -2048
= -1024
karena r nya < 1 maka
s10 = a (1-r^n)/ 1-r
= 1/2 (1- (-2)^10) / 1-(-2)
= 1/2 (1- (-1024) / 3
= 1/2 (-1023) / 3
= -511,5 / 3
=-170,5