budi menatap puncak cemara yang tinggi nya 12m jika sudut elevasi nya 60° maka jarak budi ke pohon cemara adalah
Matematika
alfareeq7199
Pertanyaan
budi menatap puncak cemara yang tinggi nya 12m jika sudut elevasi nya 60° maka jarak budi ke pohon cemara adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Kelas 10 Matematika
Bab Trigonometri
tan a = tinggi pohon / jarak ke pohon
tan 60° = 12 m / jarak ke pohon
Jarak ke pohon = (12/√3) . (√3)/(√3)
Jarak ke pohon = (12√3)/3
Jarak ke pohon = 4√3